Minggu, 24 April 2016

Thanks to All

 

Terima kasih, kepada kawan2 yang memberi saran kepadaku, sangat gede manfaatnya bagiku

Sungguh, celetuk dan cceloteh, kelakar dan candaan membuatku lebih bernafsu untuk mencet tuts huruf. Hinaanmu seperti sebuah cambuk yang menggelegar hahaha. Dan aku menghargainya.

Kan kutulis apa saja yang ingin kutulis, kan kuubah bayangan menjadi kata, angan menjadi cerita. Fakta yo tetep fakta tapi nk juga ingin berkata. Sampe kalian tersenyum lalu terbahak. Dan kadang kuingin kalian menangis kemudian terbelalak. Mungkin aku akan menjadi penulis yang buruk dulu, mungkin juga lebih buruk jauh dari buruknya kambing yang gak mandi. Tapi aku kan bilang pada kalian, aku tak peduli. Aku sayang kalian. Dan aku tahu kalian walau kalian tak sayang padaku. Wakakaka

Yang kubutuhkan adalah kritik jujur,bahkan kritik yang sangat pedas. Eessssshhhhaaaahhh. Lombok rong puluh. Saking pedese.

Bertolak dari fakta…
Bertumpu pada sendi yang ta mampu..
Aku takkan mengaduh, tak mengeluh.

Aku melenguh….

Dan berteriak

Hay,hay,hay…
Hidup ini indah, penuh dengan warna”
"Dan menghiasi sudut kota"

Nk.

0 komentar:

Posting Komentar